Kita Semua Pasti Berbeda
Untuk kita semua yang masih meneriaki kata "kami mayoritas!" dengan nada mengecilkan pihak lain Untuk kita semua yang berharap di hormati tanpa menghormati Untuk kita semua yang masih belum bisa menerima bahwa perbedaan itu nyata dan ada Perkenalkan, saya adalah seorang anak yang terlahir sebagai bagian dari mayoritas...